Tingkat Kejahatan di US
Begitu banyak film seri, film layar lebar dan novel produksi Amerika, dan genre yang sering diangkat adalah thriller tentang pembunuhan, baik itu agen FBI, CIA, ataupun Police Department masing-masing negara.
Sebut saja film seri Criminal Minds, Dexter, Perception, The Mentalist, hampir seluruhnya genre pembunuhan. Bahkan pemeran utama Criminal Minds, Mandy Patinkin (karakter Gideon), meninggalkan Criminal minds, karena menurut dia pribadi, destructive terhadap dirinya. Dia tidak menyangka episode demi episode, terlalu banyak kekerasan, pembunuhan dan pemerkosaan. Silakan click disini untuk interview dengan Mandy Patinkin
Jadi, penasaran juga, segimana kriminalnya sih Amerika? hehehe.. Akhirnya saya coba riset di website FBI, dan ternyata, memang cukup tinggi. Penasaran? Silakan click disini. Yah, sangat tidak heran, mengapa begitu banyak genre film kekerasan. Berarti di negeri kita tercinta Indonesia, banyak percintaan, selingkuh dan keributan rumah tangga dong yah? hahahaha...(mengingat begitu banyak isi sinetron tentang cinta..selingkuh..keretakan rumah tangga..)
Berikut Tabel yang saya download dari web resmi FBI
0 comments